Berita
Uskup Larantuka: ‘Romo Yoseph Sani Teluma Imam Tuhan yang Tabah, Setia dan Tidak Pernah Mengeluh’
Larantuka-Uskup Larantuka, Mgr. Fransiskus Kopong Kung, Pr memimpin ekaristi penguburan imam Tuhan, Romo Yoseph Sani Teluma di Gereja Katedral Reinha Rosario Larantuka, Senin (21/7/2025). Uskup Frans menyebut Romo Yoseph Sani Teluma adalah sosok yang setia, tabah bahkan gembira meski sedang menderita sakit. “Sejauh yang saya jumpai tidak pernah saya dengar Read more
